Langkahpertama dalam pembuatan pupuk ajaib ini adalah mengumpulkan bahan-bahan yang dibutuhkan. Seperti yang telah kami sampaikan di atas, bahan pupuk ajaib ala Haji Eng ini sangatlah mudah untuk didapat karena sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari. Berikut di antaranya. Bahan: 3 buah kelapa yang masih muda, ambil airnya saja
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas. Air kelapa yang biasanya dibuang ternyata memiliki manfaat yang sangat besar. Selain diugnakan sebagai bahan pembuatan minuman kesegaran, antioksidan dan pembuatan nata de coco, air kelapa juga bisa dimanfaatkan sebagai pupuk cair untuk tanaman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa air kelapa kaya akan potasium kalium hingga 17 %. Selain kaya mineral, air kelapa juga mengandung gula antara 1,7 sampai 2,6 % dan protein 0,07 hingga 0,55 %. Mineral lainnya antara lain natrium Na, kalsium Ca, magnesium Mg, ferum Fe, cuprum Cu, fosfor P dan sulfur S. Disamping kaya mineral, air kelapa juga mengandung berbagai macam vitamin seperti asam sitrat, asam nikotinat, asam pantotenal, asam folat, niacin, riboflavin, dan thiamin. Terdapat pula 2 hormon alami yaitu auksin dan sitokinin sebagai pendukung pembelahan sel embrio kelapa. Kandungan mineral itu merupakan hormon-hormon pertumbuhan yang sangat dibutuhkan tanaman. Caranya penggunaan air kelapa sebagai pupuk tanaman cukup sederhana. Semprotkan air kelapa pada daun dan siramkan pada akar tanaman 1-2 kali seminggu. Cara ini akan memacu pertumbuhan akar, daun dan bunga. Dengan kandungan unsur kalium yang cukup tinggi, air kelapa dapat merangsang pembungaan pada anggrek seperti dendrobium dan phalaenopsis. Cara ini juga efektif diterapkan berbagai jenis taman lainnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk hormon dari air kelapa ini mampu meningkatkan hasil kedelai hingga 64%, kacang tanah hingga 15% dan sayuran hingga 20-30%. Karena terbuat dari bahan alami, cara ini sangat aman. Lihat Nature SelengkapnyaManfaatair kelapa muda untuk kesehatan, selain itu dapat pula dijadikan sebagai bahan pupuk organik. Seperti pada pembuatan pupuk ajaib Haji Enghttps://idef
.